Sabtu, 20 September 2014

SKALA (Kunci jawaban buku tematik tema 3 kelas 5 sd)

SKALA (Kunci jawaban buku tematik tema 3 kelas 5 sd) - Hallo sahabat Chord Gitar Indonesia, Pada sharing Kunci gitar kali ini yang berjudul SKALA (Kunci jawaban buku tematik tema 3 kelas 5 sd), saya telah menyediakan lirik lagu lengkap dengan kord gitarnya dari awal lagi sampai akhir lagu. mudah-mudahan isi postingan kunci gitar yang saya tulis ini dapat anda pahami. okelah, ini dia chord gitarnya.

Penyanyi : SKALA (Kunci jawaban buku tematik tema 3 kelas 5 sd)
Judul lagu : SKALA (Kunci jawaban buku tematik tema 3 kelas 5 sd)

lihat juga


SKALA (Kunci jawaban buku tematik tema 3 kelas 5 sd)

Artikel #Buku Tematik Tema 3 kelas 5 sd,

Kunci jawaban buku tematik tema 3 kelas 5 sd
Halaman 44

SKALA
Peta merupakan penggambaran suatu wilayah atau daerah. Tentu tidak mungkin menggambar peta suatu wilayah sesuai ukuran sebenarnya, bukan? Biasanya peta digambar dengan menggunakan skala. Artinya, jarak dua tempat atau ukuran suatu wilayah digambar lebih kecil. Sebagai contoh jarak sebenarnya dua kota 5 km digambar pada peta sejauh 1 cm. Dikatakan bahwa peta tersebut mempunyai skala.

Skala peta = 1 cm : 5 km
= 1 cm : 5.000 m
= 1 cm : 500.000 cm
= 1 : 500.000
Peta tersebut mempunyai skala 1 : 500.000 atau 1/500.000
Skala adalah perbandingan  ukuran gambar dengan ukuran yang sebenarnya.
Apa artinya sebuah peta memiliki skala 1 : 500.000?
Skala itu menunjukkan bahwa jarak 1 cm pada peta mewakili jarak sebenarnya 500.000 cm = 5 km.
  • Berapa jarak sebenarnya jika jarak dua kota A dan B pada peta 2 cm? Jarak kota A dan B = 2cm  x 500.000cm = 1.000.000 cm = 10 km.
  • Berapa jarak sebenarnya jika jarak dua desa C dan D pada peta 4,5 cm? Jarak Desa C dan D = 4,5 cm x 500.000 cm = 2.250.000 cm = 22,5 km
  • Jika jarak sebenarnya terminal E dan F 30 km, berapa jarak kedua terminal tersebut pada peta? Jarak kedua terminal pada peta = 3.000.000 : 500.000 cm = 6 cm
  • 4. Jika jarak sebenarnya stasiun kereta api G dan H 145 km, berapa jarak kedua stasiun tersebut pada peta? Jarak stasiun G dan H = 14.500.000 : 500.000 = 29 cm
Tuliskan hasil jawaban diatas pada tabel berikut!
    No
    Skala 1: 500.000
    Jarak Sebenarnya
    Jarak Pada Peta
    1
    10 Km
    2 Cm
    2
    22,5 Km
    4,5 Cm
    3
    30 Km
    6 Cm
    4
    145 Km
    29 Cm


    Jawablah soal-soal berikut.
    • Jarak antara kedua kota sesungguhnya 25 km. Jarak pada peta 10 cm. Tentukan skala peta tersebut! Skala = 2.500.000 cm : 10 cm = 250.000, jadi skala - 1 : 250.000.
    • Jarak kedua kota sesungguhnya 45 km. Skala pada peta 1 : 150.000. Tentukan jarak kedua kota pada peta! Jarak kedua kota = 4.500.000 : 150.000 = 30 cm
    • Panjang rumah pada denah 50 cm. Panjang rumah sebenarnya 25 m. Berapa skala denah tersebut? Skala denah = 2.500cm : 50 cm = 50, Jadi skala denah = 1 : 50.
    • Tinggi suatu gedung 60 meter. Tinggi gedung pada denah 50 cm. Berapa skala denah tersebut? Skala denah = 6.000 cm : 50 cm = 120, Jadi skala denah = 1 : 120
    • Lebar suatu kolam renang 20 meter. Pada denah dibuat dengan skala 1 : 250. Berapa sentimeterkah lebar kolam pada denah? Lebar kolam pada denah = 2.000cm : 250 cm = 8, Jadi skala denah = 1 : 8.

    Sebuah peta di gabar dengan skala 1:2.250.000, jika jarak dua kota dalam peta 8 cm, jarak kedua kota sebenarnya adalah....km
    jwb: biasanya jarak sebenarnya satuan yg digunakan adalah km, ubah satuan skala menjadi km denga cara membagi skala dengan 100.000.
    jadi 2.250.000: 100.000= 22,5 km



      Demikianlah Artikel SKALA (Kunci jawaban buku tematik tema 3 kelas 5 sd)

      Sekian Kunci gitar SKALA (Kunci jawaban buku tematik tema 3 kelas 5 sd), mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan Chord gitar lagu kali ini.

      Anda sedang membaca artikel SKALA (Kunci jawaban buku tematik tema 3 kelas 5 sd) dan artikel ini url permalinknya adalah https://tugassekolahinstan.blogspot.com/2014/09/skala-kunci-jawaban-buku-tematik-tema-3.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

      Tag : ,

      0 komentar

      Posting Komentar